Dalam rangka memperingati Isra’ dan Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW, MTs N 2 Pekanbaru mengadakan perlombaan antar kelas yaitu Pidato dan Syaahril Qur’an. Puncak acara Peringatan Isra’ Mi’raj adalah Ceramah Agama pada hari Jum’at 24 Januari 2025 oleh ustadz